
Ketua Komite Ad-Hoc, Agum Gumelar membeberkan secara gamblang kerugian yang akan diterima Indonesia jika sanksi dari FIFA terus berkepanjangan.
"Seandainya tidak ada perubahan sampai KLB FIFA, maka yang terburuk adalah akan diketuk palu suspension kepada Indonesia untuk waktu yang lebih lama lagi," ujar Agum kepada wartawan di kediamannya, Jakarta, Kamis (4/2) malam.
Mantan Menteri Perhubungan itu mengungkapkan bahwa dari kurun waktu sanksi itu tentu Indonesia akan terkucilkan dari dunia luar khususnya sepakbola. "Jika sudah mengetuk palu, tentu kita tidak bisa berpartisipasi dalam event-event internasional," ungkapnya.
Agum menambahkan tak hanya absen dari event event internasional saja, sanksi berkepanjangan juga akan berpengaruh kepada para pesepakbola di tanah air.
Jika saat ini banyak pesepakbola Indonesia yang merumput di luar negeri, seperti di Malaysia, Thailand, Singapura, Timur Leste dsb. Setelah sanksi diputuskan di KLB FIFA nanti, Andik Vermansah dkk akan dipulangkan ke Indonesia.
"Dikhawatirkan lagi ada point-point yang sangat memberatkan, yaitu pemain kita tidak bisa bermain di luar negeri. Yang sudah bermain di luar negeri akan dikembalikan ke Indonesia," jelasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Asia 23 Desember 2025 09:25Kado Spesial Cristiano Ronaldo! FIFA Resmi Cabut Sanksi Transfer Al Nassr
-
Asia 27 September 2025 07:00Skandal Bola Malaysia: FAM Siap Ajukan Banding Terkait Sanksi FIFA
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:23 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
