
Bola.net - Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman menegaskan, timnya tidak memiliki pemain bintang. Di matanya, semua personil sama, baik senior maupun junior.
Skuad Persija saat ini memang dihuni nama-nama beken. Mulai dari Marco Motta, Otavio Dutra, Osvaldo Haay, Marko Simic, Rohit Chand, Marc Anthony Klok, dan sebagainya.
Namun menurut Maman, timnya hanya punya satu bintang, dan itu bukan pemain. Melainkan lambang klub.
"Sebenarnya di Persija itu bintangnya cuma satu, di lambangnya," ujar Maman, saat sesi jumpa pers virtual, Jumat (9/4).
"Pemain tidak ada yang bintang, tidak ada junior, dan tidak ada senior," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Satu Tujuan
Maman mengatakan saat akan masuk ke lapangan, tidak ada perbedaan status di antara setiap pemain. Pasalnya, mereka semua bermain untuk tujuan yang sama.
"Ketika sudah masuk ke lapangan semuanya sama," tutur Maman.
"Semuanya sama kerja, semuanya sama bertanding untuk lambang di dada, untuk Persija. Jadi saya pikir tidak ada yang bisa melebihi nama besar Persijanya," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Persija Vs Barito Putera: Sudirman Anggap Laga Bak Final
- Djadjang Nurdjaman Menatap Optimistis Laga Kontra Persija Jakarta
- Barito Putera Sudah Mengantisipasi Jurus Andalan Persija
- Piala Menpora: Sudirman Pastikan Rohit Chand dan Marc Klok Bisa Tambil Lawan Barito Putera
- Persija vs Barito: Djanur Lebih Ngeri Riko Simanjuntak dan Osvaldo Haay ketimbang Marc Klok
- Ngeri-Ngeri Sedap! Menanti Duet Rohit Chand dan Marc Klok di Lini Tengah Persija
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

