
Bola.net - - Pertemuan dengan TIRA Persikabo pada babak penyisihan Grup A Piala Presiden 2019 yang disiarkan langsung Indosiar menjadi pelajaran tersendiri bagi Persebaya. Terutama untuk menyambut pertandingan babak 8 besar.
Salah satu yang menjadi cacatan tim pelatih Persebaya adalah sulitnya membongkar pertahanan TIRA Persikabo. Tak heran, saat bersua The Young Warrios, para penggawa Green Force tak mampu mencetak gol.
Pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman, tak menampik bahwa timnya memang mengalami kesulitan dalam membobol gawang TIRA Persikabo. Tetapi itu akan menjadi salah satu yang akan dievaluasi sebelum ke perempat final.
"Kami tidak bisa mencetak gol, itu salah satu kesulitan. Artinya pertahanan mereka tidak bisa dibongkar itu yang kami coba perbaiki," kata pelatih yang akrab disapa Djanur, usai latihan, Selasa (19/03) sore.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Coba Skema Baru
Karena sulitnya menembus pertahanan TIRA Persikabo, Djanur kemungkinan menggunakan skema baru. Tetapi ia akan mencoba terlebih dahulu saat latihan sebelum benar-benar diterapkan.
Djanur juga masih membuka opsi untuk tetap menggunakan skema yang biasa digunakan. Dengan catatan, ia akan melakukan sejumlah perbaikan agar bisa tampil lebih maksimal.
"Skema baru saya pikir bisa dicoba dalam latihan, tapi saya pikir itu jadi pilihan lain, yang pasti dari cara yang lain yang akan kami perbaiki," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:39Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 07:00Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 14:00Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

