
Bola.net - - Persebaya Surabaya tengah memantau salah satu striker Persegres Gresik United, Abdul "Abanda" Rahman setelah mendapat rekomendasi dari tim pelatih Laskar Joko Samudro untuk dilepas ke Persebaya.
Pelatih Persebaya Surabaya, Iwan Setiawan, mengungkapkan, tim pelatih saat ini tengah berembuk untuk menentukan apakah mantan striker PSM Makassar tersebut layak menjadi bagian dari skuat Bajul Ijo.
"Jujur aja kemarin kita lihat pemain yang coba direkomendasikan oleh Persegres. Kita mau lihat apakah pemain itu layak bergabung bersama kita. Tentu harus sesuai dengan kebutuhannya kita," ungkap Iwan kepada , Jumat (7/4).
Dijelaskan Iwan, pihaknya memang tengah membutuhkan seorang striker tapi tipikalnya harus berbeda dengan striker yang sudah ada yakni Rachmat Affandi dan Irfan Jaya sehingga bisa disesuaikan dengan keduanya.
"Jadi bukan artinya, kalau kita tidak ambil dia striker yang jelek, tapi mungkin belum cocok dengan skema yang kita butuhkan saat ini tipikalnya," imbuh Iwan.
Tetapi sampai saat ini, tim pelatih belum mengambil keputusan final soal Abdul Abanda Rahman, mereka masih berembuk dan terus memantau melalui rekaman video saat ia bermain.
"Kita tim pelatih dalam satu dua hari ini tim sedang berembuk, mungkin di setiap pertandingan ada rekaman video, saya harus mempelajari juga dari rekaman videonya," tegas Iwan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:39Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 07:00Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 14:00Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

