
Dalam pertandingan yang digelar di Stadion Petrokimia, Minggu (16/10) petang, Persegres berhasil mengalahkan PBFC dengan skor 2-1. Dwi gol tuan rumah diciptakan oleh Ghazali Siregar dan Patrick da Silva. Sedangkan gol PBFC diceploskan Pedro Javier.
"Kalau main di kandang, saya tidak pusing. Saya instruksikan agar ketika diserang anak-anak harus merapat, itu dijalankan dengan baik. Kemudian saat dapat peluang bisa langsung menyerang. Semua instruksi saya berjalan dengan baik," ulas Edu usai laga.
"Kami merotasi lapangan tengah sebab kami sudah pelajari PBFC. Mereka punya Ponaryo. Kenapa saya pasang Saimima? Karena dia pemain muda dan lebih kuat karakter bertahannya. Saya mainkan Rudi Setiawan karena masih penuh fisiknya dan ini bagian dari rotasi," imbuh mantan pelatih PS TNI ini.
Edu menambahkan, timnya boleh bersyukur dengan kemenangan ini. Namun ia mengingatkan agar timnya jangan terlalu bereuforia. Masih ada laga tandang melawan Persib Bandung, Sabtu (22/10) mendatang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).
"Pengalaman sudah berbicara ketika menghadapi set piece. Nanti saat melawan Persib mereka bagus dalam situasi set piece," pungkas Edu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 15 November 2023 10:39Belajar dari Piala Dunia U-17 2023 dan Berharap Pada Timnas Indonesia U-17
-
Bola Indonesia 14 Desember 2020 18:272 Pemain Borneo FC Berharap Klubnya Dipilih Jadi Wakil Indonesia di Piala AFC 2021
-
Tim Nasional 10 September 2019 09:08Problematika Kompleks Mendera Timnas Indonesia Jelang Hadapi Thailand
-
Tim Nasional 23 November 2018 07:24Permainan Timnas Indonesia Disebut Berubah di Bawah Bima Sakti
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46 -
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
