
Bola.net - - Manajer Arsenal, Arsene Wenger, mengakui bahwa ia amat kecewa usai timnya menelan kekalahan menyakitkan di kandang Crystal Palace.
The Gunners tumbang tiga gol tanpa balas di Selhurst Park, dan mereka kini menghadapi tantangan yang sulit untuk finish di zona Liga Champions pada akhir musim nanti.
Tim London Utara sebelumnya sudah menunjukkan tanda-tanda kebangkitan usai mereka bermain imbang melawan Manchester City dan menang atas West Ham. Namun semalam mereka tak sanggup melewati hadangan kubu Sam Allardyce.
Selebrasi pemain Arsenal atas gol Sanchez.
"Jujur, saya kecewa malam ini. Setelah begitu lama, melihat tim kalah dengan cara seperti ini amat mengecewakan. Saya kira tak pantas jika kita berbicara tentang saya malam ini," tutur Wenger di FFT.
"Ini kekalahan yang menyakitkan. Sekarang kami harus mencoba membangun kembali rasa percaya diri. Kami punya sepekan untuk melakukannya. Itu tugas kami dan kami akan coba melakukannya."
Arsenal kini terpisah tujuh angka dari Manchester City di peringkat empat dan Wenger mengakui timnya mungkin takkan bermain di Liga Champions musim depan.
"Itu akan jadi amat sulit," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

