
Bola.net - Gelandang yang dipinjam oleh Stoke City, Oussama Assaidi mengaku masih belum tahu di klub manakah ia akan bermain musim depan. Meski Liverpool selaku klub pemilik asli pemain berusia 25 tahun ini ingin menariknya kembali, namun Assaidi mengaku bahwa ia merasa nyaman jika bertahan di The Potters.
Assaidi didatangkan The Reds dari Heerenven pada tahun 2012 lalu, namun gagal menembus skuat inti menyusul ketatnya persaingan di lini tengah Liverpool. Masalah cedera juga membuat jebolan akademi AZ Alkmaar ini kesulitan bersaing di tim utama.
"Saya masih belum tahu di mana masa depan saya berlabuh, namun saya selalu mengatakan bahwa saya bahagia di Stoke. Manajer percaya kepada saya, itulah yang saya butuhkan," ungkap Assaidi seperti dilansir The Sentinel.
"Saya tak tahu apa yang harus saya katakan, karena saya masih terikat kontrak bersama Liverpool dan memang harus kembali ke Anfield. Namun saya betah bermain di Stoke, mari kita lihat saja nanti apa yang Liverpool katakan. Jika mereka tak bisa menjamin waktu bermain saya, maka Stoke adalah opsi yang bagus."
Musim ini pemain Timnas Maroko ini telah tampil dalam 19 laga Premier League dan berhasil mencetak empat gol.[initial]
(sen/mri)
Assaidi didatangkan The Reds dari Heerenven pada tahun 2012 lalu, namun gagal menembus skuat inti menyusul ketatnya persaingan di lini tengah Liverpool. Masalah cedera juga membuat jebolan akademi AZ Alkmaar ini kesulitan bersaing di tim utama.
"Saya masih belum tahu di mana masa depan saya berlabuh, namun saya selalu mengatakan bahwa saya bahagia di Stoke. Manajer percaya kepada saya, itulah yang saya butuhkan," ungkap Assaidi seperti dilansir The Sentinel.
"Saya tak tahu apa yang harus saya katakan, karena saya masih terikat kontrak bersama Liverpool dan memang harus kembali ke Anfield. Namun saya betah bermain di Stoke, mari kita lihat saja nanti apa yang Liverpool katakan. Jika mereka tak bisa menjamin waktu bermain saya, maka Stoke adalah opsi yang bagus."
Musim ini pemain Timnas Maroko ini telah tampil dalam 19 laga Premier League dan berhasil mencetak empat gol.[initial]
Baca Juga
- Tindakan Rasial Fans Liverpool Terhadap Demba Ba Diselidiki Polisi
- Lacazette Tergoda Rayuan Arsenal dan Liverpool
- Rodgers: Jangan Salahkan Gerrard
- Liverpool Serius Incar Fullback Bayern
- Skorsing Membuat Henderson Sebal
- Rodgers: Tampil di Liga Champions, Daya Tarik Liverpool Menguat
- Eks Chelsea: Liverpool Punya Segalanya Untuk Menjuarai Liga
- Liverpool dan Arsenal Berebut Bek Timnas Argentina
- Gerrard: Rodgers Bisa Jadi Pelatih Terbaik Dunia
- Hamann: Gerrard Tak Pernah Seemosional Ini Sebelumnya
- Rodgers Komentari Kekuatan Uang Manchester City
- Man City Saingi Liverpool Dapatkan Wonderkid Leverkusen
- Sturridge: Gerrard Adalah Teladan Sempurna Bagi Para Pemain Muda
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

