
Bola.net - Ada kabar menarik datang dari Manchester United. Sang manajer, Erik Ten Hag dilaporkan tertarik untuk menjajal Zidane Iqbal di tim senior MU.
Era Erik Ten Hag di MU resmi berlangsung. Sejak pekan lalu, manajer asal Belanda itu resmi memimpin sesi latihan pra musim Manchester United.
Di pra musim kali ini, Ten Hag mengundang sejumlah pemain muda ikut serta. Salah satunya adalah Alejandro Garnacho yang bersinar di musim lalu.
The Sun mengklaim bahwa bukan Garnacho yang membuat Erik Ten Hag terkesan di pra musim kali ini. Sang manajer dilaporkan terkesan pada sosok Zidane Iqbal.
Simak informasi terkait Iqbal di bawah ini.
Performa Cemerlang
Laporan itu mengklaim bahwa Iqbal sukses mencuri perhatian Ten Hag selama pra musim kali ini.
Pemain Timnas Irak itu dikabarkan tampil impresif selama pra musim MU. Ia mampu mencerna apa yang diinginkan oleh sang manajer dengan baik.
Alhasil Ten Hag sangat tertarik dengan pemuda 19 tahun itu dan berencana untuk menjajalnya di pra musim kali ini.
Kaget dan Heran
Laporan itu juga mengklaim bahwa Ten Hag cukup kaget dengan situasi Iqbal. Ia menilai sang pemuda seharusnya bisa mendapatkan lebih banyak jam bermain.
Ten Hag merasa Iqbal sudah siap bermain di tim utama MU. Ia menilai musim lalu sang gelandang harusnya bisa bermain lebih banyak dari seharusnya.
Jadi Ten Hag berencana untuk menjajal sang gelandang di tim utama MU selama pra musim agar ia mampu menunjukkan kualitasnya.
Berangkat Tur
Pada akhir pekan ini, Manchester United akan memulai perjalanan tur pra musim mereka.
Destinasi pertama Setan Merah adalah Thailand. Di Thailand, MU akan berhadapan dengan Liverpool.
Klasemen Akhir Premier League
(The Sun)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:17Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:35 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

