
Bola.net - - Antonio Conte berharap Andreas Christensen tak mengalami cedera serius, usai pemain belakang asal Denmark itu mengalami kendala fisik di laga Premier League semalam.
Chelsea secara mengejutkan menelan kekalahan 0-3 dari Bournemouth di pertandingan yang berlangsung di Stamford Bridge semalam.
Kondisi tuan rumah kian terpuruk setelah Christensen tampak tertatih di babak pertama laga melawan tim asuhan Eddie Howe.
Conte menyatakan mantan penggawa Borussia Monchengladbach itu akan menjalani tes medis lanjutan untuk menentukan seberapa parah cedera yang ia alami. Sang manajer juga menolak menjadikan cedera sang bek sebagai alasan kekalahan timnya.
Antonio Conte
"Kami sebelumnya pernah bermain tanpa Christensen. Cedera adalah bagian dari permainan. Hal tersebut tak bisa dijadikan alasan. (Mencari alasan) bukan sesuatu yang bagus untuk menyelesaikan situasi yang ada. Anda hanya bisa melakukannya dengan bekerja keras," tutur Conte menurut FFT.
"Saya kira Christensen mengalami masalah hamstring, namun saya tidak tahu seberapa parah."
"Kita harus tunggu satu atau dua hari, mungkin tiga hari, untuk mengetahui hasil pemeriksaan medisnya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
