
Bola.net - - Thibaut Courtois mengungkapkan bahwa Antonio Conte adalah pelatih yang paling perhatian untuk urusan taktik ketimbang pelatih-pelatih yang pernah menanganinya sebelumnya.
Courtois pernah membela Atletico Madrid selama tiga musim dengan status pinjaman. Di klub tersebut ia diasuh oleh pelatih asal Argentina, Diego Simeone.
Setelah itu, ia pun kembali ke Chelsea pada tahun 2014. Kala itu ia dipercaya oleh Jose Mourinho untuk jadi kiper nomor satu The Blues, menggantikan Petr Cech.
Sementara itu, di timnas Belgia, Courtois sempat mendapatkan asuhan dari Marc Wilmots. Namun kini Wilmots sudah didepak dan digantikan oleh Roberto Martinez.
Menurut kiper berusia 24 tahun tersebut, dari semua pelatih yang pernah menanganinya, Conte adalah manajer yang paling perhatian pada masalah taktik.
"Conte adalah salah satu yang bekerja paling taktis. Lalu ada Simeone, kemudian Mourinho dan akhirnya Wilmots," bebernya pada La Tribune.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...