
Bola.net - Rumor transfer Marko Arnautovic merapat ke Manchester United dipastikan berakhir lebih cepat. Manchester United memutuskan mundur dari perburuan striker Bologna tersebut.
Di awal pekan kemarin, United secara mengejutkan mengejar tanda tangan Arnautovic. Mereka ingin mendatangkan sang penyerang ke Old Trafford untuk menggantikan Edinson Cavani.
United tidak sekedar wacana dalam mencoba merekrut Arnautovic. Mereka dikabarkan sudah mengajukan tawaran resmi ke Bologna untuk transfer sang striker.
Manchester Evening News mengklaim bahwa transfer Arnautovic ke MU dipastikan batal. Karena manajemen MU membatalkan transfer ini.
Mengapa MU membatalkan transfer Arnautovic? Simak selengkapnya di bawah ini.
Diprotes Fans
MJenurut laporan tersebut, Manchester United memutuskan untuk tidak merekrut Arnautovic setelah mereka mendapatkan banyak sekali email protes mengenai transfer Arnautovic.
Arnautovic memang punya rekam jejak yang kurang baik. Ia sempat terjerat kasus rasisme.
Para fans MU menilai seorang rasis seperti Arnautovic tidak cocok dengan filosofi dan nilai-nilai yang dijunjung MU. Jadi United memutuskan untuk mencabut tawaran mereka untuk Arnautovic.
Tidak Dijual
Selain karena banyaknya protes yang dilancarkan para fans, Manchester United mundur setelah Bologna memperumit transfer Arnautovic.
Seluruh elemen Bologna memutuskan untuk menolak transfer Arnautovic ke MU. Karena mereka menilai Arnautovic adalah pemain yang sangat krusial bagi tim mereka.
Jadi mereka tidak mau bernegosiasi dengan Manchester United untuk transfer sang striker. Mereka bahkan menolak mentah-mentah tawaran yang masuk dari MU.
Opsi Alternatif
Manchester United sendiri dilaporkan kini mulai mencari opsi lain untuk memperkuat lini serang mereka.
Setan Merah dilaporkan akan mencoba merekrut Sasa Kalajdzic dari Frannkfurt.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)

