
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, sudah melewati era terbaiknya sebagai seorang manajer, menurut mantan pemain Rep. Irlandia, Eamon Dunphy.
Bos Portugal mencatat start buruk di Old Trafford musim ini, di mana Setan Merah tengah duduk di peringkat enam klasemen sementara liga - terpisah sembilan angka dari posisi empat besar.
Mourinho sendiri ditunjuk sebagai pengganti Louis van Gaal, seiring target United untuk kembali bangkit di Inggris dan Eropa.
Namun Dunphy mengatakan bahwa Mourinho kini sudah melewati era terbaiknya sebagai seorang manajer, dengan mengatakan di RTE:
"Kita mungkin melihat seorang pelatih yang sudah melewati eranya. Dia tidak seperti orang yang seperti sebelumnya di 18 bulan terakhir. Dia menjadi bayangan dirinya sendiri. Anda bisa lihat dari wajah dan bahasa tubuhnya. Dia datang ke klub yang tidak punya pemain yang bisa bersaing merebut gelar juara atau bahkan posisi empat besar."
"Mereka masih terpisah jutaan mil jauhnya dari apa yang mereka inginkan sekarang."
"Ada pemain yang amat biasa yang kini bermain di Manchester United dan dia harus melakukan sesuatu dengan mereka. Ada Rojo yang bermain pekan lalu. Martial, yang berharga hingga 61 juta pounds, juga bukan benar-benar pemain. Dia cuma mencetak beberapa gol."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

