
Griezmann tengah berada dalam performa terbaiknya musim ini, dengan mencetak 32 gol di semua kompetisi dan membantu tim asuhan Diego Simeone masuk ke final Liga Champions.
Sang pemain sebelumnya mengindikasikan bahwa ia akan bertahan di klub, meski ada banyak tim elit lain yang tertarik dengan jasanya. Dan belum lama ini agen Griezmann mengatakan bahwa kliennya masih mempertimbangkan tawaran lain yang kabarnya datang dari dan Manchester United.
Namun Graham Hunter, seorang pakar dari Sky Sports, mengaku ragu jika pemain Prancis akan berganti seragam klub di musim panas.
"Griezmann ada di tempat yang tepat, ia berada di manajer yang tepat dan juga ada di waktu yang tepat," tutur Hunter pada BBC Radio.
"Jika Atletico menangani negosiasi kontraknya dengan tepat, seperti yang biasa mereka lakukan, maka ia tidak akan pergi ke manapun."
"Ini adalah momen terbaik yang sudah ia nantikan selama ini." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...