
Bola.net - Manchester United bisa sedikit bernafas lega. Karena Raphael Varane dan Victor Lindelof dilaporkan bisa ikut pra musim MU.
Manchester United sudah mengumumkan bahwa mereka akan memulai pra musim mereka lebih awal. Erik Ten Hag ingin pra musim MU dimulai di pekan terakhir Juni 2022 ini.
Namun baru-baru ini sang manajer mendapatkan kabar buruk. Dua beknya, Victor Lindelof dan Raphael Varane sama-sama mengalami cedera di ajang UEFA Nations League.
Namun Manchester Evening News melansir bahwa kondisi kedua bek itu tidak separah dugaan awal. Sehingga mereka berpotensi ikut pra musim MU.
Simak situasi Varane dan Lindelof di bawah ini.
Cedera Ringan
Menurut laporan tersebut, hasil pemeriksaan medis Varane sudah keluar. Kondisi sang bek dikabarkan cukup menggembirakan.
Ia mengalami cedera dibagian otot hamstringnya. Namun cedera itu dipastikan masuk kategori cedera ringan.
Ia hanya butuh waktu sekitar 10 hari untuk pulih dari cedera ini. Sehingga ia akan pulih tepat waktu sebelum pra musim MU dimulai.
Kondisi Lindelof Aman
Sama seperti Varane, Lindelof yang ditarik keluar dari Timnas Swedia juga kondisinya tidak terlalu buruk.
Sang bek mengalami cedera di pergelangan kakinya. Namun cedera ini tidak terlalu parah.
Masa pemulihannya memang sedikit lebih lama daripada Varane. Namun sang bek dikabarkan bisa ikut rombongan pra musim MU.
Tur Pra Musim
Manchester United sendiri sudah memastikan bahwa mereka akan menggelar tur pra musim. Mereka akan mengunjungi Australia dan Asia.
Mereka akan mengawali pra musim mereka di Thailand sebelum mengikuti sesi pra musim di Australia.
Klasemen Akhir Premier League
(Manchester Evening News)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

