
Bola.net - - Craig Shakespeare menekankan bahwa Leicester City takkan jadi bulan-bulanan tim lain di bursa transfer, usai belakangan mereka disebut akan melepas Danny Drinkwater ke Chelsea.
Pemain Inggris, yang menjadi sosok kunci dalam keberhasilan The Foxes juara Premier League di 15/16, dikaitkan dengan transfer senilai 30 juta pounds ke Stamford Bridge.
Leicester sudah beresiko kehilangan Riyad Mahrez, yang tengah diincar Roma dan Inter Milan, dan Shakespeare amat ingin kekuatan inti timnya terus dipertahankan menjelang musim kompetisi anyar.
Craig Shakespeare
"Kami tak ingin menjadi klub yang menjual, kami justru ingin menambah kekuatan tim," tutur Shakespeare di FFT. "Kami tidak ingin menjual pemain terbaik kami. Spekulasi akan terus beredar di saat-saat seperti sekarang ini."
"Anda tahu ketika anda punya pemain bagus, mungkin akan ada yang tertarik pada mereka. Anda harus menerima fakta itu, namun juga terus menghadapi semuanya dengan tenang."
Drinkwater bermain di 29 laga Premier League musim lalu, namun akan absen menghadapi Arsenal pekan ini karena cedera paha.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)

