
Bola.net - - Sebuah kabar gembira datang bagi Arsenal. Proses pemulihan playmaker andalan mereka, Henrikh Mkhitaryan dikabarkan berjalan positif sehingga ia bisa comeback lebih cepat dari perkiraan.
Didatangkan dari Manchester United pada bulan Januari kemarin, Mkhitaryan langsung memberikan dampak yang besar bagi Arsenal. Ia berhasil mengemas 2 gol dan 5 assist bagi The gunners di semua kompetisi.
Namun naas minggu lalu pemain Timnas Armenia itu mengalami cedera saat timnya menjamu CSKA Moscow. Alhasil ia sempat dikabarkan tidak bisa comeback hingga akhir musim nanti.
Namun Wenger menepis rumor itu dan menyebut bahwa proses penyembuhan sang pemain berjalan dengan baik. "Dia [Mkhitaryan] mengalami keseleo pada bagian ligamen tengahnya," buka Wenger di halaman resmi Arsenal.
"Kondisinya saat ini sudah semakin bagus. Dia seharusnya sudah bisa bermain dua minggu lagi."
"Kalian semua tidak perlu khawatir akan kondisinya. Kami memiliki staff medis yang sangat bagus dan ia benar-benar serius dalam masa pemulihannya ini." tutup manajer 68 tahun tersebut.
Jika sesuai dengan jadwal, Mkhitaryan bisa comeback pada laga Arsenal melawan Manchester United yang dijadwalkan digelar pada tanggal 29 April mendatang.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

