
Bola.net - - Alvaro Morata belum lama ini membongkar alasan sebenarnya di balik keputusannya meninggalkan Real Madrid.
Striker Spanyol berseragam Los Blancos di dua periode berbeda dan ia memainkan peran cukup vital dalam membantu klubnya memenangkan dua trofi Liga Champions.
Namun demikian, Morata kerap dibuat kecewa karena ia tak kunjung diberikan kesempatan bermain di tim inti secara reguler, kalah bersaing dengan Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema.
Chelsea kemudian datang melamarnya di musim panas dan Morata tak menyia-nyiakan kesempatan itu untuk bekerja sama dengan Antonio Conte, manajer yang bertanggung jawab atas kedatangannya ke Juventus.
"Pada akhirnya, saya hanya mencari sesuatu yang tak bisa diberikan Real Madrid pada saya, yakni bermain tiap pekan, entah itu akan baik atau buruk untuk saya," tuturnya di Marca.
Alvaro Morata
"Ada beberapa pertandingan yang saya mainkan dengan kondisi fisik tak terlalu baik, namun saya terus bermain. Inilah yang saya butuhkan. Real Madrid adalah Real Madrid dan pemain manapun ingin berada di sana. Mengapa saya ingin pergi dari Real Madrid? Saya cuma ingin bermain."
"Sebelumnya ada banyak yang mengatakan saya tak ingin bersaing dengan yang lainnya, namun saya sudah berusaha mati-matian untuk menembus tim inti. Namun saya ingin bermain reguler dan Chelsea memberikan apa yang saya butuhkan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

