
Bola.net - - Pemain bertahan Chelsea, Gary Cahill mengungkapkan bahwa mempertahankan Antonio Conte dalam tim sama pentingnya dengan mempertahankan Eden Hazard.
Sebagaimana diketahui, akhir-akhir ini nama Conte memang santer dikaitkan akan kembali ke Italia, dengan Inter Milan disebut sangat ingin mendatangkan mantan pelatih Juventus itu.
Sebelum nama Conte, ada nama Eden Hazard yang sudah sejak musim lalu dikaitkan kepindahannya ke Real Madrid. Bahkan pada musim panas nanti kabarnya Chelsea akan menawarkan perpanjangan kontrak dan kenaikan gaji demi menjauhkan Los Blancos.
"Tentu ini penting. Manajemen yang akan mengurusnya," ujar Cahill saat ditanya apakah kesepakatan dengan Conte sama pentingnya dengan perpanjangan kontrak Hazard.
"Apakah saya ingin dia bertahan? Jawabannya adalah ya 100 persen, seperti saya menginginkan semua pemain bertahan. Tapi sifat sepakbola adalah ada yang datang dan ada yang pergi," tambahnya.
"Saya tak tahu mengapa Conte tak bahagia. Bila anda melihat dia di West Brom saat Chelsea mengunci gelar juara, anda bisa melihatnya setelah memenangi titel juara di musim pertamanya. Tapi saya tidak bisa bicara tentang situasi pribadi seseorang dan keputusan mereka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

