
Bola.net - Striker Manchester United, Wayne Rooney mengaku senang melihat keberanian Manajer Louis Van Gaal dalam menurunkan pemain muda. Menurut Wazza, keputusan Van Gaal tersebut berdampak positif bagi perkembangan pemain muda sekaligus menjadi solusi di balik badai cedera yang dialami tim.
Rooney lantas memberikan dua nama youngster yang tampil cukup menjanjikan di lini belakang, Tyler Blackett dan juga Paddy McNair. Blackett selalu menjadi langganan starter sejak awal musim sebelum terkena kartu merah dalam laga kontra Leicester City, sementara McNair dipercaya sebagai starter saat MU menang 2-1 atas West Ham.
"Meskipun kami kehilangan dua produk akademi yaitu Tom Cleverley dan Danny Welbeck, kami kini punya beberapa youngster Manchester lain seperti Tyler Blackett, yang selalu bermain di tiap laga sampai pekan lalu," ungkap Rooney seperti dilansir situs resmi klub.
"Situasi memaksa manajer untuk melakukan tindakan darurat. Ia akhirnya menurunkan Paddy, yang menunjukkan bahwa dia tak takut untuk berjudi dengan pemain muda."[initial]
(mufc/mri)
Rooney lantas memberikan dua nama youngster yang tampil cukup menjanjikan di lini belakang, Tyler Blackett dan juga Paddy McNair. Blackett selalu menjadi langganan starter sejak awal musim sebelum terkena kartu merah dalam laga kontra Leicester City, sementara McNair dipercaya sebagai starter saat MU menang 2-1 atas West Ham.
"Meskipun kami kehilangan dua produk akademi yaitu Tom Cleverley dan Danny Welbeck, kami kini punya beberapa youngster Manchester lain seperti Tyler Blackett, yang selalu bermain di tiap laga sampai pekan lalu," ungkap Rooney seperti dilansir situs resmi klub.
"Situasi memaksa manajer untuk melakukan tindakan darurat. Ia akhirnya menurunkan Paddy, yang menunjukkan bahwa dia tak takut untuk berjudi dengan pemain muda."[initial]
Baca Juga
- MU Lambat Renovasi Lapangan, Van Gaal Geram
- Di Maria Ajak Lavezzi dan Mascherano Bermain Satu Klub
- Debut Bersama MU, Shaw Sempat 'Patah Hati'
- Cari Defender Baru, Van Gaal Tak Pedulikan Usia
- Allardyce: MU Tampil Menyerang Karena Tuntutan Fans
- Van Gaal: Pertahanan MU Sebenarnya Sudah Baik
- Van Gaal Tak Puas Dengan Performa Rooney dan Mata
- Ferdinand Komentari 'Mudahnya' Karir Januzaj
- 'Di Maria Bocah Pemalu dan Tak Pernah Buat Masalah'
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...