
Bola.net - Kapten Chelsea, John Terry, mengaku bahwa terasa aneh bagi dirinya untuk bermain melawan mantan rekan setimnya sendiri, Frank Lampard, di laga sengit pekan lalu menghadapi Manchester City.
Gelandang Inggris itu bergabung dengan City sebagai pemain pinjaman dari klub MLS, New York City FC, dan ia mencetak gol penyeimbang saat kedua tim bermain imbang 1-1 di Etihad Stadium.
"Terasa aneh bermain melawan Lamps dan melihatnya mengenakan seragam Manchester City. Sambutan yang luar biasa dari fans Chelsea pada legenda sejati Chelsea hari ini menunjukkan bahwa Chelsea akan selalu ada di hatinya," tulis Terry di akun Instagram miliknya.
"Saya benar-benar berharap bahwa Lamps akan mendapat sambutan luar biasa seperti itu ketika ia kembali ke Bridge satu hari nanti," tutupnya.
Lampard, yang tidak melakukan selebrasi kala ia menjebol gawang Chelsea, pergi dari klub usai menghabiskan 13 tahun karirnya di Stamford Bridge di akhir musim lalu. [initial]
(inst/rer)
Gelandang Inggris itu bergabung dengan City sebagai pemain pinjaman dari klub MLS, New York City FC, dan ia mencetak gol penyeimbang saat kedua tim bermain imbang 1-1 di Etihad Stadium.
"Terasa aneh bermain melawan Lamps dan melihatnya mengenakan seragam Manchester City. Sambutan yang luar biasa dari fans Chelsea pada legenda sejati Chelsea hari ini menunjukkan bahwa Chelsea akan selalu ada di hatinya," tulis Terry di akun Instagram miliknya.
"Saya benar-benar berharap bahwa Lamps akan mendapat sambutan luar biasa seperti itu ketika ia kembali ke Bridge satu hari nanti," tutupnya.
Lampard, yang tidak melakukan selebrasi kala ia menjebol gawang Chelsea, pergi dari klub usai menghabiskan 13 tahun karirnya di Stamford Bridge di akhir musim lalu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...