
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester City nampaknya akan segera mendapat tanda tangan Benjamin Mendy dalam waktu dekat. Bek AS Monaco itu dikabarkan sudah menolak tawaran dari Liverpool untuk bergabung dengan Manchester City musim depan.
Bek 22 tahun ini memang tampil cemerlang di AS Monaco musim ini. Tidak hanya pandai dalam bertahan, ia juga aktif dalam membantu serangan sehingga AS Monaco bisa mengamankan gelar Ligue-1 musim ini.
Performa apik Mendy ini menarik perhatian beberapa klub top dunia. Nama-nama seperit Liverpool, Manchester City dan Manchester United kerap disebutkan ingin mendatangkan sang pemain pada musim panas nanti.
Benjamin Mendy
Namun menurut berita yang dilansir Sky Sports, Liverpool baru-baru ini melayangkan tawaran kepada AS Monaco dan kepada Mendy. Namun sang pemain dikabarkan menolak tawaran dari tim asal Merseyside tersebut.
Sang pemain dikabarkan sudah mantap untuk membela Manchester City musim depan. Dalam laporan tersebut, dikabarkan proses negosiasi City dan Monaco sudah hampir selesai, dan dalam waktu dekat Mendy akan resmi diperkenalkan sebagai pemain Manchester City.
Di Manchester City, Mendy diplot untuk menggantikan sosok Gael Clichy. Mantan bek Timnas Prancis itu baru-baru ini meninggalkan klub setelah kontraknay tidak mendapat perpanjangan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

