
Bola.net - - Nemanja Vidic belum lama ini memberikan indikasi bahwa Zlatan Ibrahimovic akan tetap bertahan di Manchester United musim depan.
Vidic kini bekerja sebagai duta United dan juga sering mengamati perkembangan tim belakangan ini.
Ia kemudian seolah memberikan petunjuk bahwa Ibrahimovic, yang kontraknya akan habis di akhir musim, akan terus bertahan di Old Trafford dengan membicarakan soal harapannya untuk sang striker musim depan.
Agen Ibra, Mino Raiola, belakangan disebut menuntut MU untuk memberikan kliennya kontrak dengan durasi dua tahun.
Nemanja Vidic
Vidic lantas mengatakan di Daily Star: "Dia amat bagus ketika menguasai bola dan dia apik dalam membangun serangan dan tentu ia menjadi ancaman ketika berada di dalam kotak penalti."
"Dia tidak pernah mengandalkan kecepatan sebagai pemain dan itu adalah tanda positif dia nantinya akan bisa bermain bagus tahun depan."
Vidic juga tahu bahwa Zlatan memang memiliki potensi besar untuk sukses di Premier League.
"Saya beberapa kali bermain melawan dirinya - dia bermain di banyak klub berbeda, memenangkan banyak trofi dan mencetak gol di manapun jadi tak mengejutkan bagi saya jika dia mencetak banyak gol di sini."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)

