
Bola.net - - West Ham tak berniat untuk merekrut Jack Wilshere, dan justru tengah ingin mendatangkan seorang striker anyar, menurut co-chairman David Gold.
Gelandang Arsenal sudah sempat disebut akan meninggalkan Emirates, dan West Ham kabarnya tertarik dengan pemain 25 tahun. Namun Gold dengan tegas membantah rumor tersebut.
Wilshere sendiri menghabiskan musim lalu sebagai pemain pinjaman di Bournemouth. Namun harapannya untuk memulai lembaran baru di Arsenal musim depan seolah sirna, usai ia dikabarkan mengalami cedera dan bakal absen di pra-musim.
Jack Wilshere
Dan terkait isu transfer Wilshere, Gold kemudian mengatakan ke talkSPORT: "Kami semua tertarik dengan pemain bagus, namun kami harus menghadapi fakta di sini - bahwa kami punya banyak gelandang bagus."
"Kamil memiliki lini belakang yang bagus, kami punya lini tengah yang bagus, kami punya winger yang bagus."
"Kami membutuhkan striker yang bagus dan itu adalah kunci untuk semuanya musim depan, sehingga kami pertama akan fokus untuk mencoba mendaratkan dua striker baru."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)

