
Bola.net - - Winger Crystal Palace, Wilfried Zaha mengungkapkan bahwa dirinya sama sekali tak menyesal dengan keputusannya memilih Pantai Gading sebagai tim nasional yang akan dia perkuat.
Seperti diketahui, Zaha akhirnya memutuskan untuk memilih Pantai Gading dibandingkan Inggris. Meskipun pernah membela Inggris, Zaha bisa berganti tim nasional karena hanya memperkuat The Three Lions di laga persahabatan.
Pelatih Inggris, Gareth Southgate sebelumnya meminta Zaha untuk bersabar dan menjaga peluangnya tampil untuk The Three Lions. Namun pemain 24 tahun tersebut akhirnya memutuskan untuk membela negara kelahirannya dan bakal tampil di Piala Afrika 2017.
"Saya pergi untuk Inggris dan saya tak kembali ke Pantai Gading. Jadi saya bersekolah di negara Inggris an ini sesuatu yang wajar bahwa saya bermain untuk tim muda Inggris," ujarnya.
"Untuk empat tahun terakhir, saya telah memiliki cukup waktu untuk menganalisis situasi saya dan untuk memperhitungkan permohonan dari federasi sepakbola Pantai Gading," sambungnya.
"Sekarang saya telah membuat pilihan saya. Sekarang saya ingin bermain untuk Pantai Gading. Ini telah menjadi penghargaan, pertama karena saya bangga bermain untuk negara saya, kemudian karena Pantai Gading punya pemain berkualitas dan selalu menjadi sebuah gudang pemain berbakat. Jadi saya membuat keputusan tepat dan tak menyesal," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
-
Piala Dunia 12 Desember 2025 16:57Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
