
Bola.net - - Kaka mengatakan bahwa ini aneh melihat A Milan tak lagi dipimpin Silvio Berlusconi dan Adriano Galliani. Namun dia menjamin itu tak akan mengubah perasaannya kepada Rossoneri.
Sebagaimana diketahui, Milan memang telah resmi berganti kepemilikan. Pada pertengahan April bulan lalu, konsorsium dari China merampungkan akuisisi klub dari perusahaan Berlusconi, Fininvest kepada Rossoneri Sport Investment Lux, perusahaan yang dikendalikan investor Li Yonghong.
Total nilai akuisisi ini dikabarkan mencapai 740 juta euro atau setara dengan Rp 104 triliun, termasuk didalamnya adalah utang klub sebesar 220 juta euro.
"Aneh? Ya, sedikit," ujarnya Kaka kepada Gazzetta dello Sport.
"Saya hanya bisa berterima kasih kepada Berlusconi dan Galliani yang membuat Milan menjadi klub top di panggung dunia, untuk apa yang telah mereka lakukan bertahun-tahun untuk tim yang selalu berada di hati saya," tandasnya.
Selama di Milan, Kaka memenangkan satu gelar Serie A dan dua trofi Liga Champions dalam kurun waktu 2003 hingga 2009. Dia juga memenangkan Ballon d'Or pada tahun 2007.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

