
Kepastian Gasperini melatih Inter setelah Leonardo resmi meninggalkan Inter untuk menjadi Direktur Teknik Paris-Saint Germain.
Pemilihan Gasperini ini pun membuat banyak pihak terkejut, karena reputasi Gasperini yang kurang mentereng dibandingkan pelatih-pelatih bidikan Inter lainnya, seperti Guus Hiddink, Fabio Capello, Andre Villas-Boas dan juga Carlo Ancelotti.
Legenda Inter, Spillo Altobelli pun ikut angkat bicara, Altobelli mengungkapkan bahwa Gasperini bukanlah pilihan utama Inter, sehingga pelatih berusia 53 tahun tersebut harus membuktikan kemampuannya terlebih dahulu, sebelum benar-benar dianggap sebagai pelatih yang tepat untuk Inter.
"Kami menyambut kedatangan Gasperini, tapi kami tidak bisa mengatakan bahwa dia merupakan pilihan utama Inter," ungkap Altobelli pada Calciomercato.it.
"Saya menyukai permainan Genoa yang dibentuk Gasperini, saat mereka masih memiliki Diego Milito dan Thiago Motta, mereka sangat menyerang dan bermain cepat, sangat menyenangkan untuk dilihat."
"Tapi saya tetap membayangkan, setidaknya dia butuh satu tahun untuk membuktikan kemampuan yang dimilikinya," lanjut Altobelli.
Altobelli pun sedikit menyesalkan keputusan Leonardo yang tba-tiba meninggalkan Inter, padahal Leonardo masih memiliki kontrak bersama Nerazzurri.
"Leonardo tiba-tiba keluar, saya berharap suatu saat dia bisa menjelaskan alasannya, Inter sangat dirugikan karena para pelatih top sudah dikontrak oleh timnya masing-masing," tandas Altobelli. [initial]
[polling]373[/polling] (foti/end)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 November 2025 04:25 -
Liga Inggris 22 November 2025 04:04 -
Liga Eropa Lain 22 November 2025 03:05 -
Liga Italia 22 November 2025 02:45 -
Liga Italia 22 November 2025 01:19 -
Liga Spanyol 22 November 2025 01:05
MOST VIEWED
- Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
- Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
- Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
- Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
HIGHLIGHT
- 10 Raja Assist dalam Sejarah Liga Champions: Ronal...
- 11 Bintang yang Pernah Membela Liverpool dan Real ...
- 7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga...
- 10 Pemain Rekrutan Erik ten Hag yang Masih Bertaha...
- Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dar...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...










:strip_icc()/kly-media-production/medias/5419412/original/083789600_1763694668-Screenshot_2025-11-21_100709.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5420342/original/087405600_1763766194-7b51cd62-8506-4101-86e6-58a30583a06c.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5420326/original/059474500_1763744270-20251121-mentan-amran-blak-blakan-mendadak-ditelepon-prabowo-malam-malam-ada-apa-af07fb.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5420325/original/007943300_1763744182-251121-respons-sppg-bogor-soal-orang-tua-siswa-emosi-ludahi-menu-mbg-bisa-dicek-lah-26deeb.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5371305/original/003419200_1759646163-Pertaruhan_The_Series_3_-_Poster.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4562919/original/059516400_1693824680-criminal-handcuffs.jpg)

