
Bologna berhasil ditumpas dengan skor 1-3, salah satu pria yang mencetak gol di laga tersebut adalah striker asal Argentina, Diego Milito, El Principe memiliki reaksi unik pasca laga.
Milito mengaku berterima kasih kepada pelatih barunya Ranieri yang membawa Inter ke jalur kemenangan, namun ia juga tak lupa mendedikasikan kemenangan pertama musim ini tersebut kepada mantan pelatihnya yang baru saja dipecat, Gian Gasperini.
"Ini sungguh kemenangan yang penting, maka dari itu permainan ini begitu besar maknanya. Ini poin krusial," ucap kakak Gabriel Milito itu kepada Mediaset Premium.
"Selalu ada antusiasme yang besar ketika sebuah pelatih baru datang, tapi saya mendedikasikan kemenangan ini untuk Gasperini,"
"Kenapa saya melakukannya? alasannya adalah karena Gaperini telah memberi kami begitu banyak hal tanpa bisa menikmati hasilnya," pungkas El Principe. [initial]
LIGA ITALIA - Prandelli: Ranieri Akan Beri Dampak Besar Pada Inter
Klasemen Sementara Liga Italia Seri A
Hasil Pertandingan Liga Italia Seri A (foti/lex)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 21:31
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:35
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:29
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:10
-
Bola Indonesia 15 Oktober 2025 19:38
-
Liga Italia 15 Oktober 2025 19:08
MOST VIEWED
- AC Milan Ukir Sejarah Finansial: 3 Tahun Profit, Rekor Sejarah 125 Tahun Terpecahkan!
- AC Milan Bisa Selamatkan Robert Lewandowski, Begini Skenarionya
- Real Madrid Bisa Ambil Nico Paz Kapan Saja, Begini Reaksi Presiden Como Asal Indonesia
- Ironi AS Roma: Ada di Papan Atas Klasemen Liga Italia, tapi Bingung Tentukan Nasib Paulo Dybala
HIGHLIGHT
- 5 Kiper Kandidat Pengganti Robert Sanchez di Chels...
- Setelah Kehilangan Giovanni Leoni, Ini 5 Pilihan B...
- Prestasi Langka: 10 Pemain yang Mampu Meraih Ballo...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 5 Pemain yang Berpeluang Besar Raih Ballon dOr 202...
- 5 Pemain Peraih Ballon dOr Terbanyak: Lionel Messi...
- Tampil Impresif di Lapangan, 11 Pemain Ini Malah G...