
Bola.net - - Direktur olahraga AS Roma, Monchi menjamin bahwa waktu penjualan pemain sudah berakhir bagi Rossoneri. Artinya, Radja Nainggolan akan bertahan.
Nama Nainggolan sendiri telah banyak dikaitkan kepindahannya dari ibukota Italia. Beberapa klub yang tertarik dengan gelandang Belgia itu antara lain Inter Milan, Chelsea dan Manchester United.
AS Roma sendiri musim ini telah kehilangan beberapa andalannya seperti Mohamed Salah (Liverpool), Leandro Paredes (Zenit) dan Antonio Rudiger yang kabarnya sedikit lagi bergabung dengan Chelsea.
"Nainggolan pasti akan bertahan di Roma," ujar mantan guru transfer Sevilla itu dalam sebuah konferensi pers.
"Waktu penjualan pemain penting sudah berakhir. Sekarang kami membangun sebuah tim dengan pilihan yang disediakan pasar pemain," tandasnya.
Meskipun mengakui bahwa sekarang waktunya bagi mereka berburu pemain, namun Monchi mengakui bahwa penyerang Sassuolo, Gregoire Defrel masih sangat jauh dari kata sepakat.
"Kami jauh sekali. Kami mencoba untuk seorang pemain yang memiliki profil yang sama dengan milik kami. Kami mengadakan pertemuan dengan Sassuolo kemarin, tapi kami ingin membayar harga yang tepat. Kami tak berminat membayar lebih," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Italia 19 Januari 2026 14:57Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:39Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)

