
Bola.net - - Mantan striker Bayern Munchen dan Kroasia, Ivica Olic, berkeras bahwa ia tidak pensiun, meski sebelumnya dikabarkan sudah mengumumkan gantung sepatu.
Striker veteran, yang sudah membuat lebih dari 100 penampilan untuk tim nasional dan mencetak gol untuk Kroasia di Piala Dunia 2002 dan 2014, dikabarkan mengatakan pada Bild bahwa ia sudah memutuskan pensiun di usia 37 pekan lalu.
Hal tersebut terjadi usai klubnya, 1860 Munich terdegradasi ke Divisi Tiga Jerman.
Namun meski Olic mengatakan karirnya mungkin segera berakhir, dia terus membuka semua opsi untuk meneruskan karirnya di klub baru, dan membantah kabar soal dirinya pensiun.
Ivica Olic
"Saya tahu Bild mengatakan saya pensiun, namun itu tidak benar," tuturnya di Sportske Novosti.
"Mungkin saya sudah memainkan pertandingan terakhir saya dan mungkin saja tidak. Sama seperti musim panas lalu, jika saya mendapat penawaran yang bagus, saya akan terus bermain."
"Saya tidak cedera, saya merasa hebat dan bisa bermain. Namun jika tawaran yang saya nanti tidak hadir, saya tidak keberatan pensiun."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:37 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:36 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 08:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
