Bola.net - RANS Nusantara FC mengoyak Persija Jakarta di laga lanjutan Grup B Piala Presiden 2022 di Stadion Segiri, Samarinda, Rabu (22/06/2022) malam WIB.
Duel berlangsung dengan terbuka. Namun karena Persija banyak menurunkan pemain mudanya, mereka kalah pengalaman dari para pemain RANS.
Alhasil, skuat RANS pun dengan mudah bisa menjebol gawang Persija. Dimulai dari aksi Septian Bagaskara, Edo Febriansyah, Kodai Lida, David Laly, dan eksekusi penalti Cristian Gonzales.
Persija sendiri cuma bisa mencetak satu gol saja yakni melalui Ryohei Miyazaki. Itu juga berasal dari rebound tendangan penalti yang gagal.
Susunan Pemain:
RANS Nusantara FC (4-3-3): Hilman Syah; Victor Sallinas, Hamdan Zamzani, Fadilla Akbar, Edo Febriansah; Arthur Bonai, Ikhsan Nul, Ady Setiawan; Kodai Iida, Septian Bagaskara, Defri Riski
Pelatih: Rahmad Darmawan
Persija Jakarta (4-4-2): Adre Geovani; Syahwal Ginting, Candra Negara, Fikri Irvanudin, Barnabas Sobor; Frengky Missa, Daisuke Kobayashi, Ryohei Miyazaki, Rayhan Hannan; Rafli Mursalim, Ginanjar Wahyu
Pelatih: Ferdiansyah (Indonesia)
Jangan Lewatkan:
- Termasuk Michael Krmencik, Ini 10 Pemain Termahal di Liga 1 Saat Ini
- Jelang PSIS Semarang vs PSS Sleman, Ze Valente dan Mario Maslac Diboyong ke Solo
- Thomas Doll Puji Setinggi Langit Bomber Ceko Persija
- PSIS Semarang, Dahulu Punya Ortiz dan De Porras, Sekarang Punya Fortes dan Marukawa
- Kudela dan Krmencik Sudah, Persija Jakarta Sekarang Menunggu Pemain Asing Ketiga
- 4 Pemain Ini Tampil Mengesankan di Piala Presiden 2022 dan Layak Dijajal di Timnas Indonesia
- Performa Arema di Grup D Piala Presiden 2022: Apa Keunggulan dan Kekurangannya?
- Michael Krmencik, Penyerang Tengah dengan Skill dan Pengalaman yang Dibutuhkan Persija
- Krmencik dan Kudela, 2 Legiun Asing asal Ceko dengan Kontrak Jangka Panjang di Persija
- Jadwal, Hasil, dan Klasemen Piala Presiden 2022
- Jadwal Lengkap Piala Presiden 2022
- Daftar Tim yang Lolos Perempat Final Piala Presiden 2022
- Hiburan Usai Dibantai RANS Nusantara FC, Persija Umumkan Kedatangan Predator Republik Ceko
- Hasil Piala Presiden 2022: RANS Nusantara Koyak Persija Jakarta
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
