
Bola.net - Tak terima dengan kekalahan Myanmar saat melawan timnas Indonesia, puluhan ribu suporter Myanmar melakukan aksi brutal di dalam stadion.
Tanda-tanda kerusuhan sejatinya telah tampak saat pertandingan memasuki menit-menit akhir. Dalam keadaan tertinggal 0-1, dua orang pendukung Myanmar turun dari tribun dan berlari ke arah lapangan.
Bukan itu saja, kerusuhan masih terus berlanjut hingga hampir dua jam setelah pertandingan usai. Suporter yang tak rela timnya tersingkir di rumah sendiri membakar kursi stadion, merusak layar raksasa dan melemparkan batu ke arah petugas keamanan.
Berikut video kerusuhan usai laga Myanmar vs Indonesia.
Tanda-tanda kerusuhan sejatinya telah tampak saat pertandingan memasuki menit-menit akhir. Dalam keadaan tertinggal 0-1, dua orang pendukung Myanmar turun dari tribun dan berlari ke arah lapangan.
Bukan itu saja, kerusuhan masih terus berlanjut hingga hampir dua jam setelah pertandingan usai. Suporter yang tak rela timnya tersingkir di rumah sendiri membakar kursi stadion, merusak layar raksasa dan melemparkan batu ke arah petugas keamanan.
Berikut video kerusuhan usai laga Myanmar vs Indonesia.
Laga ini sendiri berhasil dimenangi Indonesia berkat gol tunggal yang dicetak oleh Alfin Tuasalamony pada menit ke-36 lewat titik penalti. Hasil tersebut membawa Indonesia mengandaskan mimpi tuan rumah untuk berjaya di rumah sendiri. (yt/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 Januari 2026 16:40Dion Markx Resmi Bergabung dengan Persib Bandung, Siapa Dia?
-
Tim Nasional 17 Desember 2025 10:43Jadwal dan Agenda Timnas Indonesia 2026: Ada FIFA Series dan Piala AFF
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 15:57 -
Liga Spanyol 31 Januari 2026 15:44 -
Bulu Tangkis 31 Januari 2026 15:33 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 15:31 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 14:58 -
Otomotif 31 Januari 2026 14:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470794/original/072829800_1768228956-IMG_3167.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4721215/original/050847100_1705711212-fotor-ai-2024012073921.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489393/original/084545600_1769849457-IMG_6409.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489379/original/064618600_1769847697-1000961802.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469287/original/077179600_1768105452-8f88cbf8-05ac-4e62-921a-d3f23bc02c77.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3126990/original/086187000_1589361100-TKA_asal_China_yang_kedapatan_pulang_kampung_melalui_Bandara_Sultan_Babullah__di_Akehuda__Ternate_Utara__Rabu_13_Mei_2020.__Hairil_Hiar_.jpeg)
