
Bola.net - Pembalap LCR E-Team, Eric Granado, berhasil mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas kedua (FP2) MotoE Spanyol di Sirkuit Jerez pada Jumat (29/4/2022).
Pembalap asal Brasil ini diikuti oleh pembalap Tech 3 E-Racing, Hector Garzo, di posisi kedua, dan pembalap Felo Gresini, Matteo Ferrari, di posisi ketiga.
Sementara itu, posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh duet pembalap Pons Racing 40, Mattia Casadei dan Jordi Torres.
Berikut hasil FP2 MotoE Spanyol 2022 di Sirkuit Jerez.
Hasil FP2
- Eric Granado - LCR E-Team
- Hector Garzo - Tech 3 E-Racing
- Matteo Ferrari - Felo Gresini
- Mattia Casadei - Pons Racing 40
- Jordi Torres - Pons Racing 40
- Miquel Pons - LCR E-Team
- Hikari Okubo - Avant Ajo
- Dominique Aegerter - Dynavolt Intact GP
- Alex Escrig - Tech 3 E-Racing
- Kevin Zannoni - Ongetta Sic58 Squadra Corse
- Niccolo Canepa - WithU GRT RNF
- Marc Alcoba - Openbank Aspar Team
- Xavi Fores - Octo Pramac
- Maria Herrera - Openbank Aspar Team
- Kevin Manfredi - Octo Pramac
- Lukas Tulovic - WithU GRT RNF
- Alessio Finello - Felo Gresini
- Yeray Ruiz - Avintia Esponsorama
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

