
Meski kontraknya dengan Movistar Yamaha MotoGP baru akan habis pada 31 Desember 2016, Lorenzo diizinkan menjalani uji coba tersebut bersama Ducati. Meski begitu, Yamaha hanya memberikan waktu selama dua hari uji coba, tanpa tambahan uji coba tertutup sebelum periode larangan uji coba berlaku mulai 1 Desember-31 Januari.
Hal ini berbeda dengan apa yang terjadi di Yamaha, di mana Suzuki Ecstar akan memperbolehkan Maverick Vinales menjalani uji coba di atas YZR-M1 baik di Valencia, Spanyol maupun di uji coba tambahan di Sepang, Malaysia bersama Valentino Rossi pada 23-24 November mendatang.
"Inilah salah satu alasan mengapa kami bekerja keras untuk motor 2017. Kami ingin motor ini sudah siap digunakan pada hari pertama uji coba pascamusim, karena inilah satu-satunya kesempatan untuk mendapat feedback dari Jorge. Kami tengah berusaha menurunkan dua mesin, satu untuk Andrea Dovizioso dan satu untuk Jorge," ujar Ciabatti kepada GPOne.
Batasan uji coba yang diberikan Yamaha kepada Lorenzo dan Ducati menunjukkan betapa seriusnya pabrikan Garpu Tala memperhatikan kekuatan keduanya. Meski begitu, keputusan ini tak asing terjadi di MotoGP. Valentino Rossi sendiri pernah mengalami hal serupa saat ia meninggalkan Honda menuju Yamaha pada akhir 2003 silam. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

