
Bola.net - Setelah menghebohkan MotoGP dengan jump start-nya tahun lalu, pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo memastikan diri tak mau kembali melakukan kesalahan fatal tersebut di Circuit of The Americas (COTA), Austin, Texas akhir pekan ini.
Lorenzo pun mengaku motivasinya menghadapi MotoGP Austin begitu tinggi, mengingat ia hanya mampu finis keempat di Losail, Qatar dua pekan lalu, di mana busa helmnya terlepas dan menutupi separuh pandangannya.
"Qatar adalah masa lalu, kini saatnya fokus tampil lebih baik di Austin. Saya tak sabar balapan di sana, meski COTA tidak cocok untuk motor kami. Pada tahun 2013, saya podium di sana, jadi saya ingin mengulangnya," ujar Lorenzo melalui pernyataan resmi tim.
Dengan kondisi fisik yang lebih baik, Lorenzo pun kian percaya diri. "Fisik dan mental saya cukup kuat. Semoga kali ini kami tampil lebih baik dari tahun lalu karena saya dan YZR-M1 sama-sama mengalami peningkatan. Saya akan berusaha sebaik mungkin!" tutupnya. [initial]
(ymgp/kny)
Lorenzo pun mengaku motivasinya menghadapi MotoGP Austin begitu tinggi, mengingat ia hanya mampu finis keempat di Losail, Qatar dua pekan lalu, di mana busa helmnya terlepas dan menutupi separuh pandangannya.
"Qatar adalah masa lalu, kini saatnya fokus tampil lebih baik di Austin. Saya tak sabar balapan di sana, meski COTA tidak cocok untuk motor kami. Pada tahun 2013, saya podium di sana, jadi saya ingin mengulangnya," ujar Lorenzo melalui pernyataan resmi tim.
Dengan kondisi fisik yang lebih baik, Lorenzo pun kian percaya diri. "Fisik dan mental saya cukup kuat. Semoga kali ini kami tampil lebih baik dari tahun lalu karena saya dan YZR-M1 sama-sama mengalami peningkatan. Saya akan berusaha sebaik mungkin!" tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Aspar Dapat Bantuan Sponsor Lama di MotoGP Austin
- Lupakan Qatar, Marquez Tekad Bantu Aoyama
- COTA Bukan Favorit, Rossi Bidik Podium
- Rossi: Gelar Ke-10? Kuncinya Harus Kuat dan Fit!
- Honda: Ingin Wildcard? Stoner Tinggal Minta!
- Dovizioso Ingin Ducati Segera Kehilangan Hak Istimewa
- Debut di MotoGP, Miller Merasa Masih di Moto3
- Doakan Pedrosa, Marquez Sambut Aoyama
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 21 Oktober 2025 16:08
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Seri Australia di Phillip Island
- Profil Raul Fernandez, Pemenang Terbaru MotoGP yang Terlambat Berkarier dan Sempat Benci Balap Motor
- Sejarah Baru MotoGP! Kini Semua Tim Peserta Sudah Pernah Cicipi Kemenangan, Siapa Saja Penyumbangnya?
- Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...