
Pabrikan yang mengalami keterpurukan sejak akhir 2010 ini mengeluarkan pernyataan resmi bahwa Andrea Dovizioso, Cal Crutchlow dan Andrea Iannone akan menjajal Desmosedici GP13 'Open' di uji coba Sepang, Malaysia yang pertama.
Meski begitu, Ducati mengklaim bahwa ketiga pebalap tersebut juga akan menjajal motor Desmosedici GP14 yang berstatus pabrikan.
Berikut pernyataan resmi Ducati Corse, Jumat (10/1):
Ducati merasa sangatlah penting menggali potensi regulasi baru 'Open', karena kategori ini bisa menjadi masa depan sektor teknis MotoGP. Berkat alasan ini pula, kami akan menurunkan satu motor GP13 untuk Yonny Hernandez di Pramac Racing dengan aturan baru ini.
Saat ini, belum ada rencana lebih jauh dari kami soal kategori 'Open'. Para pebalap Ducati GP lainnya akan membandingkan motor GP13 tersebut dengan GP14 'pabrikan' di uji coba Sepang pertama, 4-6 Februari.
Seluruh pebalap berstatus 'Open' akan mendapatkan jatah 12 mesin per musim dengan 24 liter bahan bakar, berbeda dengan pebalap berstatus 'pabrikan' yang hanya akan mendapatkan jatah lima mesin per musim dengan 20 liter bahan bakar. (mcn/kny)
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 18 Oktober 2025 06:05
Hasil FP2 Moto2 Australia 2025: Mario Aji Tembus 5 Besar, Tony Arbolino Terdepan
-
Otomotif 13 Oktober 2025 15:39
Toprak Razgatlioglu Menolak 'Gagal' di MotoGP Agar WorldSBK Tak Diremehkan Orang
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Seri Australia di Phillip Island
- Profil Raul Fernandez, Pemenang Terbaru MotoGP yang Terlambat Berkarier dan Sempat Benci Balap Motor
- Sejarah Baru MotoGP! Kini Semua Tim Peserta Sudah Pernah Cicipi Kemenangan, Siapa Saja Penyumbangnya?
- Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...