
Yamaha telah menyodorkan perpanjangan kontrak kepada Lorenzo sejak pertengahan bulan Maret, dan sang juara dunia bertahan ini belum juga memberikan tanda tangan. Yang terjadi justru rumor kepindahannya ke Ducati tahun depan kian menyeruak tajam. Jarvis pun mengaku Yamaha telah pesimis Lorenzo akan bertahan.
"Saya bisa katakan bahwa setiap hari yang berlalu sejak kami menyodorkan kontrak baru pada Jorge, prospek kami menurun. Kami menunggu keputusannya setiap hari, tapi keputusannya untuk tidak langsung menerima tawaran kami telah mengurangi peluang untuk melanjutkan kerjasama dengannya," ujarnya.
Pria asal Inggris inipun mengaku Yamaha sudah mulai lebih fokus merancang rencana apa yang akan mereka lakukan andai Por Fuera benar-benar pergi ke Ducati. Mereka pun diisukan sangat ngebet menggaet pebalap Suzuki Ecstar, Maverick Vinales untuk ditandemkan dengan Valentino Rossi.
"Semakin hari persentase bahwa Jorge akan pergi kian meningkat. Kami akan terkejut bila ia memilih bertahan. Kami punya rencana lain yang sedang kami matangkan. Kita lihat saja nanti keputusan final Jorge. Jorge pergi atau tidak, kami tetap bisa membentuk tim yang kuat," tutup Jarvis. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

