Ballack Kritik Lampard dan Gerrard

- Michael Ballack mengingatkan pada bintang lini tengah Inggris, Steven Gerrard dan Frank Lampard agar menyingkirkan ego masing-masing jika mereka ingin membawa The Three Lions meraih sukses di ajang Piala Dunia 2010 kali ini.

dan selama ini dikenal bermain amat impresif bersama klubnya masing-masing namun justru tampil mengecewakan jika dipasangkan bersama di skuad Inggris.

" dan seharusnya cukup cerdas untuk membuatnya berhasil," tulis pemain yang telah dilepas itu pada The Times.

"Mereka pernah memiliki masalah sebelumnya, namun mereka harus menyingkirkan ego mereka demi kepentingan tim. Mereka tak bisa hanya bermain seperti di klub masing-masing, mereka berdua sama-sama ingin maju menyerang dan gaya mereka sedikit sama."

"Jika mereka mau sedikit mundur, mereka bisa bekerja sama dengan mudah."

"Jika Anda bermain untuk tim besar dan dikelilingi banyak pemain hebat, maka Anda tak bisa hanya memikirkan 'aku,aku,aku'. Anda harus berkorban. Sungguh memalukan jika Anda tak cukup pintar untuk melakukannya," imbuh .

"Saya pasti menginginkan salah satu dari keduanya dalam tim Jerman, keduanya pun tak masalah." (espn/row)

Berita Terkait