
Bola.net - - Gelandang andalan Brasil, Casemiro menolak anggapan favorit juara yang disematkan media terhadap timnya di turnamen Piala Dunia 2018 ini.
Brasil melaju ke 16 besar dengan status juara Grup E. Dengan Neymar ada di tim, media-media menganggap Selecao merupakan favorit kuat untuk meraih titel di Rusia musim panas ini.
Namun belajar dari kasus Jerman yang sudah tersingkir meski bermaterikan pemain bintang, Casemiro tak ingin hal tersebut terjadi pada timnya.
1 dari 3 halaman
Penegasan Casemiro

"Kita punya contoh yang sangat bagus pada diri Jerman, dengan semua pemain yang mereka miliki mereka menjadi favorit di awal Piala Dunia dan tak bisa lolos dari fase pertama. Jadi kami sangat tenang, bukan hanya saya tapi semua pemain lain, pemain hebat kami," tambahnya.
"Kami sudah bermain untuk tim-tim yang juga dianggap sebagai favorit. Kami tahu rasanya dianggap favorit, tapi dengan segala hormat dan kerendahan hati, kami tahu bahwa kami memiliki tim bagus tapi kami harus bermain sangat baik untuk mengalahkan Meksiko," tegasnya.
2 dari 3 halaman
Ladeni Meksiko

Status favorit Brasil akan mendapat ujian ketika mereka harus menghadapi tim kuda hitam, Meksiko dalam laga babak 16 besar.
Rencananya, partai seru antara Selecao kontra El Tri akan dipanggungkan di Samara Arena pada Senin (2/7) mendatang.
3 dari 3 halaman
Video Menarik

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Desember 2025 16:54Ruben Amorim Masih Abu-abu soal Kontrak Maguire dan Casemiro
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 16:13 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 16:08 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 16:07 -
Liga Spanyol 14 Januari 2026 16:00 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 15:34 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 15:30
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11 -
piala dunia 2 Januari 2026 08:40 -
piala dunia 30 Desember 2025 07:39 -
piala dunia 29 Desember 2025 15:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2040860/original/072763400_1522312913-Aurelie_Moeremans__10_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5292222/original/022875000_1753247405-efee62e2-84c3-4d97-89c6-32bf7b5f099d.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4214314/original/049594200_1667531813-011056000_1662971922-Bus_Transjakarta_Kembali_Beroperasi_24_Jam-merdeka-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5142463/original/096206600_1740456525-WhatsApp_Image_2025-02-25_at_5.21.04_AM.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5386100/original/014549200_1760954215-5.jpg)
