
Bola.net - - Badan sepakbola dunia FIFA lewat sang presiden, Gianni Infantino melontarkan ide untuk menambah jumlah peserta Piala Dunia Antarklub dari tujuh tim menjadi 32 tim mulai edisi 2019 mendatang!
Selama ini turnamen Piala Dunia Antarklub tak terlalu memiliki gaung besar karena hampir bisa dipastikan jawara Eropa akan bertanding melawan jawara Amerika Selatan di partai final. Selain itu, penyelenggaraan pada akhir tahun juga mengurangi gengsi ajang ini.
"Turnamen saat ini memiliki formula membingungkan di waktu yang sulit, sehingga hanya sedikit menarik perhatian. Tapi (akan menarik perhatian) di musim panas, dari 10 hingga 30 Juni, dengan 32 tim terbaik di dunia!" ujar Infantino kepada La Gazzetta dello Sport.
"Sepakbola kini bukan hanya tentang Eropa dan Amerika Selatan, dunia telah berubah dan karena itu kita harus membuat Piala Dunia Antarklub menjadi lebih menarik untuk tim, dan untuk fans di seluruh dunia," tambahnya dalam wawancara terpisah dengan Mundo Deportivo.
"Itulah yang coba kami lakukan, dengan membuat turnamen yang lebih menarik, dengan kualitas peserta yang lebih baik dan lebih banyak klub. Hal itu akan menarik sponsor dan perusahaan televisi lebih banyak dari seluruh dunia," tutupnya.
Tahun ini Piala Dunia Antarklub bakal digelar di Jepang pada Desember mendatang. Eropa diwakili jawara Liga Champions, Real Madrid, sedangkang Amerika Selatan mengirim jawara Copa Libertadores, Atletico Nacional dari Kolombia.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 22:59 -
Asia 23 Desember 2025 09:25Kado Spesial Cristiano Ronaldo! FIFA Resmi Cabut Sanksi Transfer Al Nassr
-
Piala Dunia 18 Desember 2025 10:55Harga Tiket Piala Dunia 2026 Diprotes, Di Mana Letak Kesalahan Terbesar FIFA?
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
