
Bola.net - - Arjen menyatakan mundur dari timnas Belanda, usai De Oranje gagal melangkah ke putaran final Piala Dunia 2018, sebagaimana dilansir Goal International.
Bintang Bayern Munchen memborong dua gol Oranje ketika ia menjadi kapten dan membawa timnya menang 2-0 atas Swedia di pertandingan pamungkas kualifikasi zona UEFA.
Hasil tersebut membuat poin Belanda sama dengan Swedia yang duduk di zona play-off, namun rekor gol mereka lebih buruk dari tim yang pernah dibela Zlatan Ibrahimovic tersebut.
Brace semalam membuat Robben menutup karir Internasional-nya dengan 37 gol dalam 96 caps.
Arjen Robben.
Pemain 33 tahun mencatat debutnya di timnas di 2003 dan menjadi figur penting dalam beberapa pertandingan Belanda di level Internasional, termasuk Piala Dunia 2010, di mana mereka sukses masuk ke laga puncak.
Ia juga mencetak tiga gol untuk membawa Belanda masuk semifinal di turnamen edisi 2014 di Brasil.
Belanda sendiri untuk kali kedua gagal melangkah ke putaran final turnamen besar. Sebelumnya, tim juara Eropa 1988 itu juga tak berhasil masuk putaran final Euro 2016 di Prancis.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 00:27Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
-
Bundesliga 17 Januari 2026 19:43Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
-
Bundesliga 17 Januari 2026 00:30 -
Bundesliga 15 Januari 2026 05:23Rekap Hasil Bundesliga: Bayern Munchen Hajar Koln, Monchengladbach Keok
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
