
- N'Golo Kante selalu menunjukkan penampilan apik bersama Prancis di Piala Dunia 2018, namun performanya di final mengundang banyak kritik. Rupanya, ada alasan khusus yang membuat pemain Chelsea itu tak bisa mengeluarkan kemampuan terbaiknya.
Pelatih Prancis, Didier Deschamps, hampir tak pernah membuat Kante duduk di bangku cadangan atapun menggantinya. Buktinya pun terlihat, di mana sang gelandang selalu bermain penuh 90 menit dalam enam pertandingan Les Blues.
Peran Kante bisa dibilang krusial, dirinya bersama Paul Pogba hampir tak tergantikan. Namun dalam laga final kontra Kroasia hari Minggu (15/7) kemarin, Deschamps malah menariknya keluar untuk digantikan dengan Steven N'Zonzi di menit ke-55. (sun/yom)
1 dari 3 halaman
Alami Sakit Perut

Tetapi, di balik itu semua, rupanya Kante harus berjuang untuk menghadapi yang lain. Dalam laporan yang dirilis oleh L'Equipe, pria berumur 27 tahun tersebut sedang terjangkit penyakit gastroenteritis, atau yang dikenal dengan infeksi lambung.
Ia lalu menampakkan dirinya kembali saat penyerahan piala setelah pertandingan berakhir. Tentu saja sembari menunjukkan senyum serta kerendahan hatinya.
2 dari 3 halaman
Sosok yang Pemalu

Hal tersebut membuat rekan setimnya, Nzonzi, harus turun tangan untuk membantunya. Ia mempersilahkan sang pemain untuk berpose dengan trofi tersebut setelah salah satu rekannya selesai mengambil gambar.
Kante memang merupakan sosok yang jarang nampang di depan kamera. Ia juga sempat membuat gempar karena tidak tampak dalam sesi foto Prancis sebelum Piala Dunia dimulai. Rupanya, ia sedang bersembunyi di balik rekannya, Paul Pogba.
3 dari 3 halaman
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 26 Desember 2025 09:56Fakta! Kylian Mbappe Belum Bisa Disandingkan dengan Zinedine Zidane
-
Piala Dunia 17 November 2025 04:20
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
