
Timnas Prancis akan menghadapi salah satu kejutan terbesar di Euro 2016, yaitu Timnas Islandia di babak perempat final Euro 2016 nanti. Banyak pihak memprediksi laga kedua tim ini akan berjalan dengan ketat, sehingga ada kemungkinan pemenang dari laga ini baru bisa ditentukan melalui babak adu penalti.
Deschamps selaku manajer Timnas Prancis sadar betul dengan kemungkinan adu penalti kontra , namun ia sengaja tidak menggelar persiapan khusus untuk jika pertandingan besok akan berakhir dengan babak adu penalti. "Saya tidak pernah mengadakan sesi latihan adu penalti" ungkap Deschamps kepada ESPN.
"Untuk alasan yang sangat sederhana, sesi latihan yang kami gelar sudah lebih dari cukup untuk mempersiapkan mental para pemain kami. Jika pemain kami relax pada saat sesi latihan, tidak ada perbedaan yang akan mereka rasakan setelah 120 menit bermain di depan stadion yang terisi penuh" tutup pelatih 47 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Oktober 2025 23:48
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
-
Piala Dunia 13 Oktober 2025 06:50
Zinedine Zidane Blak-blakan Soal Masa Depan dan Keinginan Latih Timnas Prancis!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:46
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19
-
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29
-
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49
-
piala eropa 26 September 2025 13:01
-
piala eropa 10 September 2025 10:18
-
piala eropa 5 September 2025 13:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...