
Bola.net - - Gareth Bale memberikan pendapat soal Kylian Mbappe, pemain muda yang belakangan terus dikaitkan dengan rumor transfer ke Real Madrid.
Pemain 19 tahun itu kabarnya amat memikat manajer Zinedine Zidane, usai ia sukses membantu klubnya juara Ligue 1 dan menembus semifinal Liga Champions musim lalu.
Namun Mbappe memiliki bandrol lebih dari 100 juta euro dan Madrid kabarnya siap melepas Bale untuk mendapatkan dana ekstra guna menebus pemain Prancis.
Terlepas dari rumor tersebut, Bale mengatakan ia tidak sempat mengamati aksi pemuda 18 tahun, namun siap menyambutnya di Bernabeu jika ia memang bergabung di musim panas ini.
Gareth Bale
"Saya tidak terlalu sering mengamatinya," tutur Bale menurut Marca.
"Saya tidak terlalu sering menonton sepakbola namun saya tahu dia pemain yang bagus dan jika dia memang di datang itu karena dia menjalani musim yang hebat dan semoga dia bisa membantu tim."
PSG, Arsenal, dan Manchester City kabarnya juga tertarik untuk mendatangkan Mbappe musim panas ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)

