
Bola.net - - Bos Argentina, Edgardo Bauza, belum lama ini kembali membantah gosip yang mengatakan bahwa Lionel Messi memiliki kekuasaan yang amat besar di timnas, melebihi sang pelatih kepala.
Messi sempat memutuskan untuk pensiun dari sepakbola Internasional usai Argentina kalah dari Chile di final Copa America Centenario. Namun usai menemui Bauza, sang pemain berubah pikiran dan bersedia kembali mengenakan seragam Albiceleste.
Namun demikian media setempat lantas mengatakan bahwa sebagai kompensasi atas hal tersebut, Messi kini memiliki hak istimewa untuk menentukan berbagai keputusan di timnas, termasuk soal susunan pemain, komposisi skuat timnas, dan juga formasi.
Hal ini lantas dibantah keras oleh Bauza.
"Mereka yang percaya bahwa tim yang ada semuanya ditentukan oleh Messi, saya tidak akan menjawab mereka. Jika memang itu terjadi, maka saya lebih baik pulang saja," tutur Bauza menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo.
"Messi kini menjadi pemain yang lebih mudah dikendalikan, karena tim mampu berfungsi dengan baik."
Messi sendiri tengah berada di Argentina untuk menjalani liburan Natal dan akhir tahun.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)

