
Bola.net - - Bos Argentina, Edgardo Bauza, belum lama ini kembali membantah gosip yang mengatakan bahwa Lionel Messi memiliki kekuasaan yang amat besar di timnas, melebihi sang pelatih kepala.
Messi sempat memutuskan untuk pensiun dari sepakbola Internasional usai Argentina kalah dari Chile di final Copa America Centenario. Namun usai menemui Bauza, sang pemain berubah pikiran dan bersedia kembali mengenakan seragam Albiceleste.
Namun demikian media setempat lantas mengatakan bahwa sebagai kompensasi atas hal tersebut, Messi kini memiliki hak istimewa untuk menentukan berbagai keputusan di timnas, termasuk soal susunan pemain, komposisi skuat timnas, dan juga formasi.
Hal ini lantas dibantah keras oleh Bauza.
"Mereka yang percaya bahwa tim yang ada semuanya ditentukan oleh Messi, saya tidak akan menjawab mereka. Jika memang itu terjadi, maka saya lebih baik pulang saja," tutur Bauza menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo.
"Messi kini menjadi pemain yang lebih mudah dikendalikan, karena tim mampu berfungsi dengan baik."
Messi sendiri tengah berada di Argentina untuk menjalani liburan Natal dan akhir tahun.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:57
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...