
Bola.net - - Eden Hazard mengatakan ia bahagia di Chelsea, namun menolak untuk menepis kemungkinan pindah ke Real Madrid.
Pembicaraan soal kemungkinan pindah ke Spanyol untuk pemain Belgia hingga kini masih terus mewarnai berbagai media Eropa, di mana Los Blancos diklaim sudah lama mengagumi pemain 27 tahun.
Madrid diperkirakan akan melakukan belanja besar di musim panas, usai menjalani musim buruk di 17/18, dan Hazard diprediksi akan menjadi salah satu target mereka.
Hazard masih belum memberikan komitmennya di Stamford Bridge, dan ia terus membuka diri dengan semua kemungkinan yang ada.
"Dalam sepakbola, anda tidak pernah tahu," tutur Hazard di Marca. "Saya bahagia di Chelsea, dan fokus pada mereka."
Hazard sendiri termasuk salah satu pemain yang dikagumi manajer Madrid, Zinedine Zidane.
Zinedine Zidane
Sang winger menambahkan: "Saya ingat 10 tahun lalu, ketika dia bicara soal saya, itu luar biasa."
"Dia adalah idola saya ketika kecil, saya sudah melihat ribuan video tentang dirinya dan sekarang dia menangani salah satu klub terbaik dunia, jadi ya, itu adalah sebuah kehormatan."
"Namun saya tidak ingin berhenti, saya ingin terus bekerja keras dan memberikan yang terbaik di lapangan, dan ya, saya senang ketika ada orang berbicara yang baik-baik soal saya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

