
Bola.net - Jules Kounde layak terpilih menjadi pemain terbaik dalam laga leg pertama semifinal Copa del Rey 2020/21 yang mempertemukan Sevilla kontra Barcelona, Kamis (11/2/2021) dini hari WIB.
Sevilla memenangi laga ini dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan Sevilla masing-masing dicetak oleh Jules Kounde di babak pertama serta Ivan Rakitic di menit-menit akhir paruh kedua pertandingan.
Berkat hasil ini, Sevilla menginjakkan satu kaki mereka di partai final. Meski demikian, masih ada laga leg kedua di markas Barcelona yang bakal digelar pada awal Maret mendatang.
Performa Apik Jules Kounde
Jules Kounde tampil impresif sepanjang 90 menit pertandingan. Tak cuma mencetak satu gol, bek asal Prancis itu juga mampu menjaga daerah pertahanannya dari serangan lawan.
Bermain sebagai bek tengah, Kounde mencetak gol pembuka Sevilla dengan cara luar biasa. Bek 22 tahun itu melakukan overlap dan sukses mengelabui sejumlah pemain Barca sebelum melepas tembakan menjadi gol.
Kounde tercatat dua kali melakukan intersep, sekali clearence, serta mencatatkan akurasi umpan hingga 93 persen dan sukses membawa timnya mencatat clean sheet.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:35 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

