
Bola.net - - Marcelo sudah begitu lama memperkuat Real Madrid, yakni sejak dia direkrut dari Fluminense di bursa transfer Januari 2007 silam. Musim 2017/18 nanti akan menjadi musimnya yang ke-12 sebagai pemain Madrid.
Saat itu terjadi, bek kiri 29 tahun Brasil tersebut akan menjadi legiun asing paling paling 'abadi' di Madrid. Dia akan melewati Alfredo Di Stefano (1953-1964) dan Roberto Carlos (1996-2007), yang masing-masing pernah 11 musim di klub ini.
Marcelo saat ini juga tercatat sebagai pemain asing dengan jumlah penampilan terbanyak kedua sepanjang sejarah Madrid. Marcelo (408) hanya kalah dari sang kompatriot Roberto Carlos (527).


"Saya sudah di sini bertahun-tahun dan setiap musim saya selalu memberikan segalanya. Setiap tahun, saya dan rekan-rekan selalu tampil all out dan berjuang maksimal demi meraih trofi," kata Marcelo dalam konferensi pers di UCLA, seperti dilansir situs resmi Madrid.
Sejak debutnya bersama Madrid di musim 2006/07, Marcelo telah meraih sederet gelar juara. Termasuk di antaranya adalah tiga gelar Liga Champions dan empat titel La Liga.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46 -
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)

