
Bola.net - - Alvaro Morata tidak memberikan jawaban pasti ketika ditanya apakah ia akan mempertimbangkan untuk kembali ke Real Madrid di masa mendatang.
Chelsea belum lama ini mengumumkan bahwa mereka sudah mencapai kesepakatan untuk merekrut pemain Spanyol. Antonio Conte akhirnya berhasil mendapatkan striker incarannya, yang akan menjalani tes medis besok.
Morata sendiri sudah meninggalkan pemusatan latihan Madrid di Los Angeles. Pemain 24 tahun akan terbang ke London untuk menjalani tes medis dan menuntaskan kepindahannya ke Chelsea.
Morata sudah membela Madrid di dua periode berbeda, usai Madrid membelinya lagi dari Juventus musim panas lalu. Dan ia sepertinya tak ingin menutup kans kembali di masa mendatang.
Alvaro Morata
Ketika ditanya soal kemungkinan itu, Morata mengatakan di AS: "Untuk ketiga kalinya...itu sulit."
"Untuk saat ini, saya tidak mempertimbangkannya."
"Menyedihkan rasanya meninggalkan Real Madrid, namun saya harap semuanya berjalan baik untuk saya di Chelsea."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478552/original/017456800_1768904588-Potongan_video_proses_pencarian_korban_pesawat_jatuh.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4873066/original/047832700_1719213109-Screenshot_20240624_123333_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)

