
Bola.net - Pelatih anyar Real Sociedad, David Moyes, mengklaim bahwa metode kepelatihannya lebih mirip ke metode Jose Mourinho ketimbang Josep Guardiola.
Pria asal Skotlandia itu akhirnya kembali melatih setelah absen selama tujuh bulan dari dunia sepak bola. Ia dikontrak oleh klub La Liga, Real Sociedad dengan durasi 18 bulan. Ia ditunjuk untuk menggantikan Jagoba Arrasate yang sebelumnya dianggap gagal di klub tersebut.
Dalam wawancaranya usai ditunjuk sebagai pelatih anyar Sociedad, Moyes ditanya oleh para reporter tentang gaya kepelatihannya. Ia ditanya apakah gaya melatihnya di klub itu nanti seperti Mourinho atau seperti Guardiola.
Dan inilah jawaban mantan Manajer Manchester United tersebut. "Gaya kepelatihan saya mungkin lebih seperti Mourinho. Saya keras pada para pemain saya dan saya senang untuk bekerja keras," tegasnya seperti dilansir Goal. [initial]
(gl/dim)
Pria asal Skotlandia itu akhirnya kembali melatih setelah absen selama tujuh bulan dari dunia sepak bola. Ia dikontrak oleh klub La Liga, Real Sociedad dengan durasi 18 bulan. Ia ditunjuk untuk menggantikan Jagoba Arrasate yang sebelumnya dianggap gagal di klub tersebut.
Dalam wawancaranya usai ditunjuk sebagai pelatih anyar Sociedad, Moyes ditanya oleh para reporter tentang gaya kepelatihannya. Ia ditanya apakah gaya melatihnya di klub itu nanti seperti Mourinho atau seperti Guardiola.
Dan inilah jawaban mantan Manajer Manchester United tersebut. "Gaya kepelatihan saya mungkin lebih seperti Mourinho. Saya keras pada para pemain saya dan saya senang untuk bekerja keras," tegasnya seperti dilansir Goal. [initial]
Baca Juga:
- Carrick Doakan Moyes Sukses di Sociedad
- Westerveld Prediksi Moyes Tak Punya Kendala Bahasa di Spanyol
- Dipecat MU, Westerveld Anggap Reputasi Moyes Belum Luntur
- Langkah Sociedad Dinilai Tepat Rekrut Moyes
- Arteta Akui Beri Saran Moyes Untuk Latih Real Sociedad
- Mata: Moyes Tak Beruntung di United
- McClaren: Enam Bulan Pertama di Sociedad Berat untuk Moyes
- Xabi Minta Moyes Sulap Sociedad Layaknya Everton
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

