
Bola.net - Rencana Barcelona untuk mendaratkan Giorginio Wijnaldum mendapatkan kendala baru. Gelandang Liverpool itu dilaporkan juga menjadi incaran dari Real Madrid.
Sejak musim panas kemarin, ada banyak gosip berhembus mengenai masa depan Wijnaldum. Pemain Timnas Belanda itu sudah mencapai penghujung kontraknya di Liverpool dan ia diberitakan ingin pergi dari Merseyside.
Sejauh ini ada satu klub yang kencang digosipkan meminati Wijnaldum. Klub itu adalah Barcelona, di mana sang manajer, Ronald Koeman ingin bereuni dengan mantan anak asuhnya di TImnas Belanda tersebut.
Corriere Dello Sport mengklaim bahwa Barcelona punya kendala untuk mendapatkan jasa Wijnaldum. Karena sang gelandang juga masuk agenda belanja Real Madrid.
Simak situasi transfer Wijnaldum di bawah ini.
Butuh Gelandang
Menurut laporan tersebut, Zidane tengah mencari gelandang baru untuk timnya.
Pasalnya musim depan mereka kemungkinan akan ditinggal oleh Luka Modric. Sang gelandang kabarnya tidak akan diperpanjang kontraknya oleh Zidane.
Jadi Zidane menilai Wijnaldum akan jadi pengganti yang bagus untuk sang gelandang karena kemampuannya yang komplet.
Incar Gratisan
Namun laporan itu mengklaim bahwa Madrid tidak akan mengincar jasa Wijnaldum di musim dingin nanti.
Mereka lebih memilih menunggu Wijnaldum di musim panas nanti. Karena mereka tidak perlu keluar uang untuk mendapatkan jasanya.
Namun untuk mengamankan jasanya, mereka berencana untuk mengikatnya dengan perjanjian pra kontrak.
Ingin Pertahankan
Menurut laporan yang beredar, Liverpool masih belum mau menyerah mempertahankan Wijnaldum.
Sang gelandang dilaporkan akan mendapat tawaran kontrak baru dalam waktu dekat ini.
(Corriere Dello Sport)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)

